Bumn Klaster Telekomunikasi Dan Media : Cluster Performance
Berdasarkan tingkat pengembalian atas aset (ROA) dan tingkat pengembalian atas modal (ROE), klaster ini mengalami penurunan dalam kinerjanya pada tahun 2022. ROA menurun dari 12,2% di tahun 2021 menjadi 10,1% di tahun 2022. Demikian pula, ROE juga mengalami penurunan dari 23,3% di tahun 2021 menjadi 18,5% di tahun 2022.
Gambar 4: ROA & ROE (Persen), 2020-2022

Sumber: Annual Report BUMN 2021 & Laporan Tahunan Telkom 2022